Slider

Penyakit dan Kelainan Pada Tulang




Langsung saja, penyakit-penyakit dan kelainan pada tulang antara lain:

1.    Kifosis
Kifosis merupakan kelainan tulang punggung membengkok ke depan, dikarenakan kebiasaan duduk atau bekerja dengan posisi membungkuk. Untuk merawat tulang kita, hindarilah aktivitas yang membuat posisi tubuh membungkuk.






2.    Skoliosis
Skoliosis merupakan kelainan tulang punggung membengkok ke samping. Ini dapat terjadi pada orang yang menderita sakit jantung yang menahan rasa sakitnya, sehingga terbiasa miring dan mengakibatkan tulang punggungnya menjadi miring.


 




3.    Lordosis
Lordosis merupakan kelainan tulang punggung membengkok ke belakang. Dikarenakan kebiasaan tidur yang pinggangnya diganjal bantal.



 


4.    Rakhitis
Rakhitis merupakan kelainan pada tulang akibat kekurangan vitamin D, sehingga kakinya berbentuk X atau O. Untuk itu, kita harus menkonsumsi vitamin D agar tidak mengalami kelainan seperti ini atau dengan berjemur di bawah sinar matahari pagi.

5.    Polio
Polio merupakan kelainan pada tulang yang disebabkan oleh virus sehingga keadaan tulangnya mengecil dan abnormal.

6.    Osteoporosis
Osteoporosis merupakan suatu penyakit yang menyebabkan tingkat kepadatan tulang menurun. Osteoporosis menyerang kekuatan tulang trabecular sehingga kekuatannya sangat berkurang, dan juga menyerang tulang cortical menipis sehingga secara keseluruhan tulang akan mudah patah. Penyakit ini menyerang orang yang sudah lanjut dan wanita yang memasuki masa menopause.

7.    Osteomalacia
Osteomalacia merupakan penyakit yang mengakibatkan tulang menjadi lunglai diakibatkan kekurangan vitamin D atau kesalahan metabolism di dalam tubuh. Seperti halnya osteoporosis, osteomalacia juga berpotensi membuat tulang cepat patah.

8.    Rickets
Rickets merupakan penyakit yang sering dialami oleh anak-anak yang sedang tumbuh. Formasi tulang pada penderita rickets abnormal, yaitu terjadi penumpukkan kalsium di dalam tulang karena terlalu banyak mengonsumsi susu berkalsium atau akibat sinar matahari.

9.    Osteomyelitis
Osteomyelitis merupakan penyakit yang disebabkan karena adanya infeksi yang menyerang tulang dan diakibatkan oleh bacteremia, atau sepsis, yang menyebar dan mengurangi kekuatan tulang.

Nah itulah beberapa penyakit dan kelaian pada tulang, semoga bermanfaat.
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar